30/08/12

Modul Didalam Property Software

Modul Didalam Property Software - Banyak modul didalam property software,seperti modul bisnis,penyewaan,keuangan,pemeliharaan dll.Sehingga hal ini sudah memungkinkan untuk anda mendapatkan semua jenis laporan didalam 1 paket program property.

Modul Business yang terdapat dalam property software merupakan salah satu menu utama dalam aplikasi eProperty yang merupakan inti dari kegiatan (aktivitas) bisnis yang dilakukan oleh perusahaan. Adapun penggolongan modul-modul yang termasuk dalam kegiatan bisnis perusahaan adalah Accounting. Accounting merupakan modul-modul yang terkait dengan proses dan kegiatan accounting. Adapun modul-modul yang termasuk ke dalam modul accounting adalah General Ledger, Cash Book, Account Receivable, dan Payable.

Ada pula Property Management yang merupakan modul-modul yang berkaitan dengan pengelolaan gedung seperti sewa unit property, tenant dan meter utility, pemeliharaan asset-asset perusahaan dan perawatan gedung (bangunan). Adapun yang termasuk ke dalam building management adalah Rental e-Property 2007 (Sewa Unit Property), Sales Properti (Sewa Area), Tenancy (Inc. Meter Utility), Asset Control, dan Building Maintenance.

0 comments:

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►